AGENDA KEGIATAN SUPRA CENTER

Agenda Kegiatan Supra Center dapat anda lihat selengkapnya di link berikut :

Minggu, 07 Juni 2009

Pengelolaan Keuangan Perguruan Tinggi Berbasis Kinerja dan Penjaminan Mutu

Salah satu indikator kemajuan bangsa adalah kemajuan di bidang pendidikan termasuk di dalamnya pada pendidikan tinggi. Kemajuan lembaga pendidikan tinggi ditentukan oleh banyak faktor antara lain adalah faktor pengelolaan sumber daya keuangannya. Pada saat ini untuk mampu leading, perguruan tinggi harus benar-benar memfokuskan diri dalam pencapaian mutu. Dalam hal keuangan, untuk dapat mendukung pencapaian mutu perguruan tinggi, penggunaan uang harus bisa diarahkan pada pencapaian output dan outcome sesuai dengan rencana stratejik perguruan tinggi. Pengelolaan keuangan yang memfokuskan pada pencapaian output dan outcome tersebut kita kenal sebagai pengelolaan keuangan berbasis kinerja.
Pengelolaan keuangan berbasisi kinerja untuk mencapai mutu pendidikan harus memasukkan butir-butir dan target mutu dalam perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi serta pemeriksaan kinerja dan keuangannya.
Dalam rangka mendukung hal tersebut, SupraCenter Training&Consulting telah mendisain suatu tatakelola keuangan perguruan tinggi berbasis kinerja dan penjaminan mutu yang telah terbukti mampu mendorong mewujudkan idealisme visi-misi perguruan tinggi.
Anda menginginkan gambaran seperti apa disain pengeloaan keuangan tersebut? ikuti terus kabar pada blog ini. Atau bisa juga telpon kami di 088802837475.

Trimakasih

SupraCenter Training&Consulting

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimakasih telah memberikan masukan yang bermanfaat bagi kami....